Verifikasi Hasil Pendataan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) - News - BPS-Statistics Indonesia Muara Enim Regency

BPS Kabupaten Muara Enim merupakan wilayah Zona Integritas (ZI) menuju WBK dan WBBM || Bagi konsumen data dapat mendapatkan layanan dari PST BPS Kabupaten Muara Enim secara online melalui web maupun chat whatsapp dengan CP: Three Febrianty K : 081369907123, Nadhea: 082312459255, Syifa : 081928325888 || Kami berkomitmen memberikan Pelayanan Prima sesuai Standar Pelayanan || Anda memiliki keluhan atas layanan kami? Laporkan keluhan anda ke pengaduan.bps.go.id

Verifikasi Hasil Pendataan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek)

Verifikasi Hasil Pendataan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek)

February 27, 2023 | BPS Activities


Senin (27/2) seluruh pegawai Badan Pusat Statistik Kabupaten Muara Enim melaksanakan verifikasi hasil pendataan Regsosek. Verifikasi dilakukan sebagai bentuk BPS dalam mengontrol kualitas data mengonfirmasi kembali isian-isian yang sudah diterima dari petugas pada pendataan awal Regsosek 2022 lalu. Kegiatan ini akan berlangsung hingga 2 Maret ke depan lokasi-lokasi yang dipilih secara acak.

Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Muara EnimJl. Bambang Utoyo No.44

Muara Enim Telp (0734) 421088

  Faks (0734) 421088

Mailbox : bps1603@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia